Polsek Curugkembar Melalui Bhabinkamtibmas Sambangi Warganya

    Polsek Curugkembar Melalui Bhabinkamtibmas Sambangi Warganya
    Polsek Curugkembar Melalui Bhabinkamtibmas Sambangi Warganya

    SUKABUMI -   Bhabinkamtibmas Desa Nagrak Jaya Aipda Cecep ali melaksanakan door to door system(DDS) dengan Saudara Rizal di kp. Babakan Rt 03/02 Desa Nagrak Jaya Kecamatan Curugkembar, Jum'at (26/0523).

    Sesuai Perintah Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede melalui Kapolsek Curugkembar Iptu Kusaeni seluruh anggota Khususnya Bhabinkamtibmas wajib melaksanakan Door to Door system (DDS) agar lebih dekat dengan masyarakat.

    Dalam kesempatan tersebut Cecep Ali memberikan himbauan kamtibmas agar meningkatkan ronda malam untuk menghindari C3, agar menciptakan situasi yang kondusif. Kemudian masyarakat agar waspada terhadap cuaca yang tidak menentu untuk menghindari bencana alam longsor dan banjir. Apabila terjadi sesuatu hal yang menonjol, agar segera melapor kepada Bhabinkamtibmas. 

    Sesuai Program Bapak Kapolres Sukabumi dengan slogan "AA DEDE" (Agamis, Aman, Dedikasi, Edekatif, Damai, Efektif dan Efisien) anggota Polres Sukabumi wajib melaksanakan Program tersebut.

    aa dede polres sukabumi polda jabar kapolres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Rasa Aman dan Damai Polsek Jampang...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pemilihan Pilkada 2024 di Ciracap dan Waluran Pencoblosan Berjalan Lancar dan Aman Bersama Polsek Simpenan Polres Sukabumi
    Pengamanan Pencoblosan Pilkada Serentak 2024 di Kecamatan Ciracap dan Waluran, Situasi Terkendali Bersama Polsek Cidahu Polres Sukabumi
    Sambang Warga Paska Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang Polres Sukabumi Ingatkan Pentingnya Kamtibmas dan Ketahanan Pangan
    Pengamanan Pemungutan Suara Pilkada 2024 Desa Giri Mukti Berjalan Lancar, Polsek Ciemas Polres Sukabumi Siaga

    Ikuti Kami